Bahasa Pemrogamman Tingkat Rendah Dikomputer

Bahasa Pemrogamman Tingkat Rendah Dikomputer
Kali ini saya akan menuliskan sedikit tentang Bahasa Pemrogamman Tingkat Rendah Dikomputer.

Apa itu Bahasa Pemrogamman..??
Bahasa pemrogaman merupakan elemen yang menghubungkan antara user dengan brainware, saat ini sudah banyak sekali bahasa pemrogaman yang bermunculan seperti c++, java, php, dll.
Pemrogaman ini terbagi dari 2 tingkatan yaitu bahasa tingkat tinggi dan tingkat rendah.
Bahasa tingkat tinggi yaitu bahasa yang dituliskan dengan bahasa yang mudah dimengerti seperti bahasa inggris.
Sedangkan bahasa tingkat rendah masih menggunakan kode-kode yang cukup rumit.
Inilah contoh dari beberapa Bahasa Pemroggaman Tingkat Rendah Dikomputer serta keunggulan dan kelemahannya:

1. Fortran
Fortran singkatan dari formula translator berfungsi untuk menangani aplikasi bidang matematika dan perumusannya. 

2. Assembly
Bahasa ini bertujuan untuk menangani aplikasi yang berhubungan secara langsung keperalatan fisik. Bahasa aseembly digunakan untuk mengidentifikasi mesin komputer dengan kecepatan sangat tinggi. Tetapi bahasa ini menjadi sulit dan rumit untuk dipelajari.

3.Basic
Basic singkatan dari Beginners all symbolic interchange code. Program ini juga bertujuan menangani aplikasi matematika, tetapi banyak juga digunakan pada aplikasi akuntasi dan permainan.

4. Pascal
Nama pascal di ambil dari nama matematikawan terkenal asal perancis, Blaise Pascal. Bahasa ini memiliki keunggulan pada struktur data dan database. Pascak nerupakan bahasa ALGOL.

5. Cobol 
Cobol singkatan dari common Business Oriented Language yang merupakan bahasa pemrogaman untuk aplikasi bisnis, akutansi dan perdagangan.

6.Bahasa C
Bahasa ini diharapkan dapat menggantikan bahasa assembly yang memang sulit untuk dipahami. Saat ini bahasa-bahasa berafiliasi dengan bahasa C banyak digunakan pada bidang penelitian dan pengolahan data statistik.

Demikian Ringkasan tentang Bahasa Pemrogamman Tingkat Rendah Dikomputer semoga bermanfaat,..
jika ada kesalahan mohon dikoreksi..
terimakasih.


Previous
Next Post »