Disini anda bisa mendapatkan Materi Pramuka 2011
Serta Undang-Undang terbaru tentang Pramuka
Silahkan lakukan langkah dibawah ini :Dibawah ini adalah sebagian materi tanya jawab mengenai sejarah Pramuka :
Klik Untuk melihat
Klik Untuk melihat
Materi Sejarah Pramuka
Tanya Jawab : ……….
Sejarah Pramuka
1. Siapakah Bapak Pandu Pramuka Indonesia-? Jawab : Sri Sultan Hamengkubowono IX
2. Siapakah Bapak Pandu Pramuka Dunia-? Jawab : Lord Boden Powel
3. Kapan Boden Powel dilahirkan-? Jawab : 22 Februari 1857 di London
4. Kapan Boden Powel meninggal-? Jawab : 8 Januari 1941 di Nyeri, Kenya, Afrika
5. Siapakah istri Boden Powel-? Jawab : Olave St Clair Soames
6. Kapan istri Boden Powel dilahirkan-? Jawab : 22 Februari 1889
7. Kapan Boden Powel menikah-? Jawab : 1912 M
8. Siapakah anak-anak Boden Powel-? Jawab : 1) East Sussex Petter <1913>, 2) Heather <1915>, 3) Betty <1917>
9. Siapakah adik Boden Powel-? Jawab : Agnes
10. Siapakah nama asli Boden Powel-? Jawab : Robert Stephenson Smyth
11. Pada tahun berapa Boden Powel diangkat sebagai Bapak Pandu Dunia-? Jawab : Pada Jambore Sedunia I di area Olympia London tahun 1920
12. Boden Powel mendapat gelar Lord dari siapakah-? Jawab : Raja George, tahun 1929
13. Siapakah taman BP yang memberikan sebidang tanah yang digunakan untuk pembinaan Kepramukaan tempat ini yang terkenal dengan nama Gillwell Park-? Jawab : W. F de Boic Mac Leren
14. Karena kecerdasan dan keterampilannya BP oleh suku Matabela diberi gelap “IMPEESA” Apa artinya-? Jawab : Srigala yang tidak pernah tidur
15. BP juga disebut “M’HLALAPANZI” Apa artinya-? Jawab : Orang yang dapat menembak sambil terlentang
16. Dan juga “KATANKYIE” Apa artinya-? Jawab : Pemakai topi besar
17. Kapan BP mengadakan perkemahan selama 14 hari, dan kegiatan itulah yang dinyatakan sebagai saat lahirnya Gerakan Pramuka sedunia-? Jawab : di Brownsea Island , tahun 1907
18. Perkemahan Brownsea Isalan BP membuat buku yang terkenal pada tahun 1908 dengan nama-? Jawab : “Scouting For Boys”
19. Kapan Pramuka Penggalang (Boy Scout) didirikan BP-? Jawab : tahun 1908
20. Kapan Pramuka Siaga (Cub Scout) didirikan BP-? Jawab : tahun 1916
21. Kapan Pramuka Penegak (Rover Scout) didirikan BP-? Jawab : 1918
22. Apa artinya (Chief Scout Of The Word)-? Jawab : Bapak Pandu Dunia
23. Siapakah yang merubah istilah Padvider-Padvider menjadi Pandu dan Kepanduan-? Jawab : KH. Agus Salim
Artikel Menarik Lainnya
PESAN LORD BADEN POWELL OF GILWELL YANG TERAKHIR post 2012PESAN LORD BADEN POWELL OF GILWELL YANG TERAKHIR Para pramuka yang kucintai!Jika kamu pernah meliha
Dibalik Muka Perkemahan Akbar SMPN 2 Brebes 2011 (Scout Of Spendabest) Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE